Hobi menulis sekaligus meraup
pundi-pundi pendapatan dari bisnis nge-blog menjadi tren kekinian selain
website yang dikenal tempat berjualan online
seperti kaskus, wordpress, dan blog. Untuk blog sendiri masih banyak peminat
untuk menulis entah sekadar iseng menulis pengalaman atau menggeluti bisnis
seperti online shop (olshop). Kali
ini saya memberikan review buku yang cocok untuk memulai membuat blog pemula.
Blog menjadi fenomenal sejak kali
pertama dikenalkan awal tahun 2000-an. Banyak hal keren yang dapat “dijelajahi”
di dalamnya. Pada buku ini akan dibahas bagaiman memnafaatkan desain blog
khusunya blogger (blogspot) untuk meningkatkan pendapatan.
Pembahasan dalam buku mencakup:
-
Pemilihan templates
-
Modifikasi templates
-
Ruang kosong untuk banner
-
Menyisipkan banner secara otomatis
-
Desain blog untuk jualan online
Buku karangan Arista Prasetyo Adi
bisa didapatkan di Toko Gramedia terdekat di kota Anda atau bisa memesan via online di Desain Blog Untuk Memaksimalkan Pendapatan
No comments:
Post a Comment